Menentukan Umur berdasarkan Tahun Lahir | Java

Assalamu`alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Hallo teman-teman semua. Kali ini, admin akan membagikan sebuah program sederhana tentang bagaimana caranya untuk Menentukan Umur Berdasarkan Tahun Lahir dengan menggunakan bahasa pemrograman java. Kira-kira untuk hasil akhir dari programnya akan sama seperti pada gambar di bawah ini.

 


Channel Youtube CodingLagi : 

https://www.youtube.com/channel/UCfolbuwUjALSoZV33Q4GTNA

Baca juga :

- Mencari Nilai pada Kumpulan Data Array Java

- Mengalikan Dua Bilangan secara Rekursi Java

Sebelum lanjut ke programnya, alangkah baiknya teman-teman mengetahui cara pembuatannya agar tidak hanya melakukan copy-paste saja ya. Nah, hal pertama yang akan dilakukan adalah membuat file java-nya terlebih dahulu. Kemudian masuk ke bagian pendeklarasian library dan variabel yang akan digunakan. Untuk contohnya dapat teman-teman lihat pada gambar di bawah ini.

Library

Variabel


Kemudian, kita akan membuat dua buah inputan untuk memasukkan nama dan tahun lahirnya. Untuk contoh source codenya dapat teman-teman lihat pada gambar di bawah ini.

 


Setelah itu, kita masukkan rumusnya, yaitu tahun sekarang dikurangi tahun lahir (tahunSekarang – tahunLahir). Nilai dari hasil perhitungan rumus tersebut akan kita simpan ke dalam variabel umurSekarang. Jika sudah, kita akan menampilkan hasilnya dengan cara memanggil variabel umurSekarang. Untuk lebih jelasnya, admin telah sediakan source code program lengkapnya di bawah ini ya. Silahkan di COPAS : )

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Menentukan Umur berdasarkan Tahun Lahir | Java"

Post a Comment